Solusi Mengatasi Gopay Coins Tidak Dapat Digunakan

Setelah gojek merilis cashback dalam bentuk gopay coins setiap membeli makanan pada aplikasi gofood, kini banyak yang mengeluhkan tidak bisa menggunakan gopay coins untuk transaksi.

gopay coins tidak bisa digunakan

Masih banyak beberapa orang yang belum mengerti bagaimana cara menggunakan gopay coins untuk membeli di aplikasi gojek.

Pada dasarnya sama, gopay coins ini seperti saldo gopay dan bisa kita gunakan untuk membayar seluruh transaksi pada aplikasi gojek.

Nilai 1 gopay coins setara dengan Rp 1, sehingga apabila anda memiliki goco atau gopay coins 100.000 maka sama saja seperti memiliki saldo Rp 100.000,- dan bisa kita gunakan untuk keperluan.

Cara Menggunakan Gopay Coins

Untuk dapat menggunakan gopay coins sebagai metode pembayaran pada aplikasi gojek, maka anda perlu menggunakan aplikasi gojek terbaru.

Apabila aplikasi gojek anda sudah terbaru maka berikut ini langkah-langkah menggunakan gopay coins :

  1. Masuk aplikasi gojek.
  2. Pilih menu sesuai kebutuhan anda, pada contoh saya ingin membeli gofood dengan gopay coins.
  3. Masuk ke menu gofood.
  4. Tentukan alamat pengantaran lokasi makanan gofood.
  5. Pilih restoran dan menu yang akan kalian beli.
  6. Jika sudah masuk ke halaman checkout.
  7. Apabila memiliki voucher gofood silahkan gunakan.
  8. Jika voucher gofood sudah terpasang, maka pilih pembayaran menggunakan gopay coins.
  9. Cara mengganti pembayaran ke gopay coins : pilih titik 3 sebelah kanan bawah kemudian pilih ke gopay coins.
  10. Apabila pilihan gopay coins tidak dapat dipilih maka silahkan perbarui aplikasi gojek terlebih dulu.
  11. Setelah berhasil memindahkan menggunakan gopay coins, maka silahkan lanjut untuk pesan makanan.
Ada beberapa hal yang mungkin menyebabkan gopay coins tidak dapat digunakan, seperti :
  1. Aplikasi gojek belum versi terbaru.
  2. Sedang gangguan dari pihak gojeknya.
  3. Menggunakan promo resto maka tidak semua mendukung pembayaran dengan gopay coins ( ada beberapa resto yang bisa menggunakan gopay coins, silahkan cek pada bagian promo resto lalu metode pembayaran )

Cara untuk mengatasi gopay coins tidak bisa digunakan dengan permasalahan diatas yaitu kita bisa melakukan update aplikasi gojek melalui playstore atau appstore.

Kemudian jika sudah melakukan update namun tetap belum bisa menggunakannya maka kemungkinan besar ada perbaikan deri sisi server gojek.

Kita cukup menunggu hingga bisa menggunakan gopay coins untuk metode pilihan pembayaran utama pada gojek.

Gopay Coins Bisa Untuk Apa Saja?

Selain dapat digunakan untuk sebagai pembayaran pada aplikasi gojek, gopay coins juga bisa kita gunakan untuk membayar pada tokopedia.

Atau anda juga bisa menggunakan jasa mencairkan gopay coins ke rekening ataupun e-wallet.

Dengan begitu maka kalian tidak perlu menggunakan untuk membeli pada aplikasi gojek dan bisa menjadikan gopay coins saldo gopay ataupun yang lainnya.

Tertarik untuk menggunakan jasa convert gopay coins ke saldo gopay? Yuk bisa langsung chat admin ke Chat Admin.

Sekian informasi mengenai cara mengatasi gopay coins yang tidak bisa digunakan, semoga informasi ini membantu kalian semua guys.

Terima kasih sudah berkunjung !

Posting Komentar untuk "Solusi Mengatasi Gopay Coins Tidak Dapat Digunakan"